Raih Pahala yang Terus Mengalir

Rasulullah ﷺ bersabda, “Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengikutinya.”
(HR. Muslim nomor. 1893)
Jangan hentikan artikel bermafaat cuma sampai kepada anda, tapi beri kesempatan saudara kita untuk turut membaca dan mengambil manfaat dari artikel itu dengan cara anda share artikel tersebut...

Aqidah Ahlus Sunnah wal Jamaah

Aqidah Ahlus Sunnah wal Jamaah
Aqidah Ahlus Sunnah wal Jamaah
File Size:
1.25 MB
Date:
30 October 2010
Kategori : Aqidah
Publisher : Maktabah Abu Salma
Penerbit : ELBA
Jumlah halaman : 266
Judul : 'Al Wajiz min Aqidah As Salaf Ash Shalih Ahlus Sunnah Wal Jamaah - Aqidah Ahlussunnah Wal Jamaah - Konsep, Ciri Khas dan Kekhususan Pengikutnya

Sinopsis:

Aqidah adalah pangkal keyakinan seorang muslim. Dasar pijakan agamanya, dan panduan seluruh gerakan amalnya. Akan menjadi labil agamanya ketika aqidahnya tidak kuat. Amalannya akan kehilangan landasan dan arah, bahkan bisa jadi amalannya tidak diterima karena sebab rusaknya aqidah. Karena itu setiap muslim perlu bertanya dan terus melakukan koreksi apakah aqidah (keyakinan) nya sudah benar atau tidak ?, Apakan keyakinannya sudah bersih dan murni tanpa tercampuri kototan-kotoran kesyirikan dan kesesatan ?, Apakah aqidahnya sudah bersumber kepada  Al Quran dan As Sunnah Ash Shahihah sesuai dengan yang difahami oleh para Salaf Ash Shalih, yakni aqidah Islam yang seperti diajarkan Rosululloh Sholallahu Alaihi Wassalam akan tetap terpelihara, Alloh Azza wa Jalla menjamin terjaganya kebenaran dan aqidah Islam yang lurus ini hingga Kiamat kelak.

 
 
Powered by Phoca Download